Header Ads

Sony Rilis Android 4.4.4 untuk Xperia Seri Z

Sony Rilis Android 4.4.4 untuk Xperia Seri Z -- Sony mengonfirmasikan bahwa Android 4.4.4 KitKat telah menyambangi Xperia Z, Xperia ZL, Xperia ZR, dan Xperia Tablet Z. Pembaruan dengan firmware versi 10.5.1.A.0.238 ini, sebut Sony, akan memperbaiki sejumlah bug yang ditemukan pada versi sebelumnya, meningkatkan daya tahan baterai, fungsi Wi-Fi dan performa email.

Apakah Anda sudah memperoleh pembaruan Android 4.4.4 KitKat ini? Beritahu kami via ruang komentar, termasuk perubahan apa yang dirasakan pada perangkat Xperia Anda? [xperiablog.net]
Powered by Blogger.